Adalah penanaman uang atau modal dalam suatu perusahaan atau proyek untuk tujuan memperoleh keuntungan.
jenis transaksi investasi berupa jual-beli antara produsen dan konsumen.
jenis transaksi investasi berupa jual-beli antara produsen dan konsumen.
2. Manfaat Investasi
a. Proteksi terhadap gejolak inflasi (melindungi kekayaan).
b. Peningkatan nilai kekayaan atau aset dimasa yang akan datang
c. Mengantisipasi ketidakpastian pendapatan dimasa yang akan datang.
3. Pengertian Pasar Modal
Adalah mempertemukan pihak yang membutuhkan dana jangka panjang dan pihak yang membutuhkan sarana investasi pada instrumen finansial.
Faktor-Faktor Yang mempengaruhi Harga Saham:
a. Faktor Funda mental
Dimana harga saham dipengaruhi oleh keadaan ekonomi, industri, dan perusahaan yang menerbitkan saham.
b. Faktor Teknical
Dipengaruhi oleh pergerakan harga jual beli saham, jumlah saham yang diperdagangkan dan data lain yang bersumber dari pasar.
Kedua faktor ini digunakan sebagai analisa kuantitatif untuk mengetahui data sebelumnya mengenai suku, bunga, variabel-variabel ekonomi dan nilai saham. analisa sangat penting bagi investor untuk membuat keputusan berinvestasi disaham.
0 komentar:
Posting Komentar